
Sungguh kebahagiaan bagi kami tim SAHABAT PEDULI INDONESIA ketika mengetahui bahwa salah satu penyanyi Indonesia terbaik saat ini : Afgansyah Reza , menyatakan kesediaannya untuk menjadi salah satu sponsor pendukung proyek BALAI ULOANG DAAD NUHU EVAV di kepulauan Kei Kecil, Maluku Tenggara.
Afgan tidak hanya bersuara emas, beliau pun berhati emas.
TERIMAKASIH AFGAN!


INTERNATIONAL 88 adalah perusahaan real estate berbasis di Sydney, yang telah banyak berkontribusi untuk kegiatan sosial yang berfokus di kesejahteraan dan pendidikan anak di Indonesia dan Nepal. Karlina Widjaja dan Ivan Gunawan adalah pasangan philanthropist yang
menjadi sponsor utama bagi proyek pembangunan sumber daya manusia ULOANG DAAD NUHU EVAV di Kepulauan Kei Kecil, Maluku Tenggara.